Sudah memiliki akun? Masuk atau Daftar sekarang.

Zakat profesi adalah zakat yang dikeluarkan dari penghasilan profesi bila telah mencapai nishab. Menurut Yusuf Qorodhowi, sangat dianjurkan untuk menghitung zakat dari pendapatan kasar (bruto), untuk lebih menjaga kehati-hatian.

Niat Zakat :

نويت ان احرج زكاة مالي فرضا لله تعلي

“Nawaitu an ukhriza zakata maali fardhan lillahi ta’aala."

Aku niat mengeluarkan zakat hartaku fardhu karena Allah Ta’ala.

Mohon Isi informasi pendapatan Anda untuk memulai kalkulator zakat sekarang

Mohon isi data dengan lengkap dan valid, karena bukti pembayaran zakat Anda bisa digunakan sebagai Bukti Setoran Zakat Pengurang Pajak dengan cara melampirkannya saat laporan SPT pajak tahunan. Pilih lembaga zakat yang sudah menjadi LAZ Nasional sehingga bukti setoran zakat Anda bisa dinyatakan sah sebagai pengurang pajak.
Pilih Lembaga Amil Zakat

© 2018 - 2025 Yayasan Beramal Jariyah
bekerjasama dengan PT Setiap Hari Dipakai / Evermos

Yayasan Sahabat Beramal Jariyah dengan akta pendirian No. 79 Tanggal 31-01-2020, adalah lembaga penggalangan dana online dengan situs beramaljariyah.org yang menggalang program Zakat, Infaq, dan wakaf. Pembayaran ditujukan ke rekening A.N Sahabat Beramal Jariyah. Donasi manual agar mencantumkan keterangan program yang akan dibantu. Dana tanpa keterangan akan kami salurkan melalui program regular Sahabat Beramal Jariyah dan masuk kategori dana infak.

Kami juga menerima pembayaran melalui: